NUSANTARA TIMUR “RAJA AMPAT PAPUA”

Kepulauan Raja Ampat merupakan rangkaian empat gugusan pulau yang berdekatan dan berlokasi di barat bagian Kepala Burung (Vogelkoop) Pulau Papua. Secara administrasi, gugusan ini berada di bawah Kabupaten Raja Ampat, Provinsi Papua Barat. Kepulauan ini sekarang menjadi tujuan para penyelam yang tertarik akan keindahan pemandangan bawah lautnya. Empat gugusan pulau yang menjadi anggotanya dinamakan menurut […]

Fenomena Hukum Di Balik Pornografi Di Media Siber

Masalah pornografi sudah ada sejak jaman dulu kala. Batasan makna, cara, bentuk hingga medianyapun terus berkembang mengikuti kemajuan jaman. Ketika peradaban manusia telah memasuki era ”cyberspace” yang diikuti dengan teknologi multimedia yang amat canggih, masalah pornografipun memasuki babak baru dengan munculnya apa yang disebut cyberporn. Awal bulan ini dunia media kita kembali dihebohkan dengan tersebarnya […]

Studi Kasus Telematika: Cyber crime (Modus, Kasus, Karakteristik dan Penyelesaiannya)

Sebelum membahas tentang kasus cyber crime, ada baiknya kita mengetahui apa itu cybercrime, berikut ini akan dijelaskan mengenai cybercrime dan karakteristiknya.  Cybercrime dan Karakteristiknya Cybercrime Cybercrime adalah tidak criminal yang dilakukan dengan menggunakan teknologi computer sebagai alat kejahatan utama. Cybercrime merupakan kejahatan yang memanfaatkan perkembangan teknologi computer khusunya internet. Cybercrime didefinisikan sebagai perbuatan melanggar hukum […]

Studi Kasus Telematika di dalam E-paper

Seiring perkembangan telematika yang semakin maju, semakin bertambah juga orang-orang yang menyalah gunakannya.Tidak heran jika kita lebih sering mendengar dan mengetahui kasus-kasus telematika yang bernilai negatif dibandingkan dengan dampak positif telematikanya. Kasus terbaru bahkan melibatkan negara, bukan hanya satu melainkan dua negara. Ya, kasus tersebut adalah penyadapan yang dilakukan Australia terhadap petinggi negara kita, Indonesia. […]